Skip to main content

Posts

Showing posts from 2019

IFMSA Exchange Experience

I felt so lucky to have the chance to be a local here in Finland. Although only living for about a month and a half, I think I can understand why this country is leading in the best categories . In this post, I will tell you about my main purpose of going to Finland: my daily activities during the exchange program in the Neurosurgery Department, Töölö Hospital, Helsinki in June 2019. Every day I woke up here, I felt so refreshed. Thanks to this city's very clean air that I breathe every time even during sleep. The first thing to do was just like the usual morning routine: take a shower, dress up, have breakfast. What made it more practical was having breakfast with a picnic basket I received from the hospital the day before. After that, I walked to the nearest bus station: Ruskeasuo, and using the HSL application to know which bus I should take. It took 20 minutes from the student flat to the hospital, consisting of 10-12 minutes of walking and 8-10 minutes by bus.

When in Helsinki: Groceries, Transportation, Connectivity, Clothing

Here are the useful tips that I learned after visiting Helsinki in May until July 2019. Before we go further, almost every transaction here is using a visa card (debit or credit) or cash. I only used coins once in the baggage storage of the central station. Daily cost and groceries How much was the spending there? It depends on many things, for example, whether we're cooking or not. We can save a lot, of course, by  cooking . Here are the daily costs   that similar to the actual price I found in the city. For buying groceries : do it in hypermarket (like Prisma or K-city market) since shopping there is cheaper than in a minimarket or supermarket. Most hypermarkets not really in the center of the city, but fortunately, convenient public transportation will take us there in no time. Please bring your own  shopping bag , because plastic is not free here. The quality of groceries here is undoubtedly outstanding. My favorite is the dairy product and its derivatives , beca

Persiapan ke Finlandia: Tiket Pesawat

Melanjutkan post sebelumnya tentang syarat aplikasi visa Schengen Finlandia , kali ini saya akan cerita pengalaman saya dalam mengurus dua hal terkait tiket pesawat, yaitu: bagaimana mendapatkan reservasi tiket pesawat sebagai syarat aplikasi visa Schengen bagaimana membeli tiket pesawat yang tidak terlalu mahal Reservasi tiket pesawat Ada beberapa cara untuk mendapatkan booked but not issued return flight ticket yang menjadi syarat aplikasi visa Schengen Lewat travel agent Lewat website maskapai Pakai website dummy ticket Pengalaman saya kemarin adalah menggunakan opsi kedua, yaitu lewat Turkish Airlines. Awalnya saya pakai opsi pertama, mendapatkan booking code Qatar Airways. Tapi ketika saya cek di website Qatar, mendekati hari-H aplikasi, booking code tersebut tidak ada. Sehingga saya book lagi dengan Turkish Airlines di -1 aplikasi visa. Pertimbangan saya gak pake opsi ketiga adalah kurang pede beli lewat third party, lebih banyak terms and condition yang ha

Apply Visa Schengen Finlandia: Bagian 2 (Bukti Dana yang Cukup)

Melanjutkan postingan sebelumnya tentang persyaratan apply visa Schengen Finlandia , kali ini saya akan bahas secara khusus satu syarat yang penting tapi cukup membingungkan, yaitu: bukti dana yang cukup. Di checklist aplikasi visa Schengen Finlandia, salah satu syarat tertulis seperti ini, Bukti dana yang cukup selama tinggal: rekening bank atau slip gaji selama 3 bulan terakhir  bagi siswa dan anak di bawah umur: kontrak kerja dan rekening bank orang tua untuk 3 bulan terakhir Rekening bank yang dimaksud adalah rekening koran 3 bulan terakhir sampai 5 hari sebelum hari-H aplikasi. Tidak perlu bank statement, cukup rekening koran. Nasabah BCA bisa cetak sendiri rekening korannya ( e-statement ) di internet banking. Tapi, untuk bulan yang sedang berjalan, tetap harus cetak manual di bank. Khusus siswa atau mahasiswa, walaupun berkunjung dengan biaya sendiri, tetap harus melampirkan rekening koran orang tua. Pertanyaan berikutnya, berapa nominal yang dibilang cukup? T

Apply Visa Schengen Finlandia

Tulisan ini saya buat berdasarkan pengalaman saya saat aplikasi visa ke Finlandia untuk keperluan student exchange, kunjungan keluarga, dan liburan akhir Mei-awal Juli 2019 lalu. Sumbernya adalah website  VFS Finlandia  dan informasi dari agen VFS via telepon. Saat itu saya adalah applicant dengan  multiple purpose , paspor yang masih kosong, sebagai mahasiswa sekaligus asisten penelitian, serta memiliki nama yang berbeda pada paspor dan identitas lain . Semoga tulisan ini bisa bermanfaat untuk applicant lain yang memiliki situasi serupa. Apakah ribet? Iya, tapi tidak terlalu. Meskipun cukup banyak dokumen yang diperlukan, yang penting adalah:  ikuti checklist yang ada di website kedutaan/VFS negara terkait.  Penjelasan yang lebih detil bisa dibaca di bawah ini.  Pertama: kenali jenis visa yang ingin di-apply Tahap ini menentukan checklist mana yang harus dilengkapi dan untuk menjawab pertanyaan di form aplikasi visa. Yang menentukan jenis visa adalah applican